Judul : 9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu
link : 9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu
9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu
Sumber : Pixabay.com/kaboompics |
Kadangkala saat kita ngomongi tentang blogger pasti arahnya selalu berkaitan dengan mencari uang dari internet.Tapi saat kita menemui beberapa blogger yang gagal sukses menganggap terlalu banyak kendala dalam meningkatkan penghasilan dari blogger
Mungkin semua bayangan tentang mencari peluang lewat blogger selalu tertuju pada mendapatkan peningkatan uang dari blognya. Dan rata rata para blogger pemula akan semangat pada 3 bulan pertama.
Namun setelah mengalami berbagai hambatan untuk impian mencari uang dari blog pribadi kadangkala membuat runtuhnya semangat setelah proses impian yang tidak seindah kenyataan.
Banyak kendala yang bikin mentok ide, membuat stabilitas emosinya jadi runtuh semangatnya untuk terus konsisten dalam mengembangkan blog pribadinya
Berikut berbagai catatan kendala dalam menjalankan hobby ngeblognya:
1.Blogger terlalu fokus membayangkan hasil yang diperoleh tanpa konsisten jalankan sistemnya.
Artinya para blogger pemula lebih mudah terbayang dulu tingkat penghasilan tapi gagal menjalankan prosesnya. Efek tulisan para blogger sukses yang menampilkan penghasilan yang diperoleh. Ujungnya para blogger hanyalah pengejar uang Secara individu meniru yang sudah sukses.
2. Para blogger tidak konsisten dalam mempromosikan konten webnya..
Artinya para blogger hanya semangat jalankan blognya pada massa 3 bulan setelah itu barulah bayangan rumput tetangga lebih hijau daripada harus terus konsisten jadi blogger
3.Kegalauan dalam mengisi konten secara konsisten
Kebiasaan buruk para blogger pemula terletak pada Semangatnya yang hanya muncul pada awal memulai isi konten blog dalam 3 bulan pertama ,namun setelah itu biasanya mulai luntur seiring belum dapat penghasilan dari blog tersebut.
4. Kurangnya strategi dalam mengelola blog
Biasanya kendala yang dihadapi adalah terlalu bingungnya para blogger dalam menentukan prioritas langkah yang diambil dalam kembangkan blog. Sehingga ketika semua langkah dikerjakan dalam satu waktu tapi ternyata belum membuahkan hasil akan mengalami kekecewaan.
5. Terlalu terpaku menanti dapat disetujui oleh google adsense
Karena terlalu fokus pada segera disetujuinya akunnya oleh google adsense membuat puncak kekecewaan baru ketika google adsense tidak kunjung menyetujuinya. Biasanya efek kejar google adsense membuat kegalauan dalam menentukan konten sehingga terkesan semua curahan pikirannya membuat blog hanya demi disetujui pihak google.
6. Terlalu bingung dalam menentukan konten untuk blognya.
Biasanya ini terjadi bagi para blogger pemula yang membuat kategori campur campur. Efek semua isu diambil membuat kebingungan dalam menentukan arah konten mau fokus kemana, tapi ada juga untuk blogger yang fokus satu kategori juga galau karena kadang menulis sesuatu itu tidak bisa dipaksakan tergantung mood seseorang.
7.Kebingungan menentukan kerjasama affiliate marketing mana yang difokuskan
Efek begitu banyaknya tawaran yang masuk dalam program affiliate marketing membuat semua tawaran tersebut diterima sehingga bingung mana fokus affiliate marketing yang akan didongkrak promosinya.
8. Kegagalan meningkatkan traffic blog
Biasanya ini juga dialami oleh para blogger pemula, karena bingung cara mempromosikan membuat blog jadi salah arah dan traffic blog tak kunjung terdongkrak naik.
9.Efek respon blog yang kurang dan sudah mengalami kejenuhan tanpa hasil
Efek dari ketidaksabaran dalam mengelola blog serta terburu burunya ingin segera mendapatkan penghasilan dari blog sebagai tuntutan biaya hidup membuat kegalauan tersendiri ketika blog belum mampu menghasilkan pundi pundi rupiah yang berujung ambyar semangatnya.
Mungkin demikianlah berbagai renungan kendala kita semua dalam mengelola blog saat menjadi pemula, semoga renungan ini mampu menjadi hikmah untuk terus bersemangat menyalurkan hobby menulis yang bermanfaat walaupun hasil dari blog belum mampu kita rasakan.
Renungan ini semoga mampu memberi energi baru agar tetap mengekspresikan langkah semangat kita untuk terus mengembangkan blog dari berbagai kendala dan kekurangan yang ada.
Tetap semangat..... Chayooo
Salam
Demikianlah Artikel 9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu
Sekianlah artikel 9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel 9 Kendala Para Blogger Gagal Sukses,Kamu Wajib Tahu dengan alamat link https://re-plye2021-1.blogspot.com/2020/07/9-kendala-para-blogger-gagal-sukseskamu.html
Posting Komentar
Posting Komentar